Militer.or.id : Berita Militer Indonesia dan Dunia

kekuatan militer jepang

Jepang Ingin Jual 100 F-15 Tua ke Amerika untuk Mendanai Pembelian F-35

F-15J Jepang Pemerintah Jepang sedang mempertimbangkan menjual beberapa jet F-15 tua mereka ke Amerika untuk mengumpulkan dana pembelian pesawat tempur siluman F-35. Asia Nikkei melaporkan Senin 24 Desember 2018, Washington…

Read More

Meski Izumo akan Bawa F-35, Jepang Menolak Menggunakan Istilah Kapal Induk

Izumo Meskipun akan mengubah kapal kelas Izumo hingga bisa membawa jet tempur, pemerintah Jepang menolak menyebutnya sebagai kapal induk. Kapal itu akan disebut sebagai “multi-purpose operation destroyer.” Penyebutan ini untuk…

Read More

Yamato Vs Iowa, Dua Monster Era Laut Perang Dunia II

Battleship, binatang buas raksasa di permukaan samudera yang pernah menjadi kekuatan dan symbol kebanggaan angkatan laut banyak negara pada masa lalu. Dan dari sekian banyak battleship, ada dua yang sangat…

Read More

F-2 Jepang Vs J-10 China, Pertempuran Dua Keturunan F-16

F-2 Jepang Hubungan antara Jepang dan China tidak pernah benar-benar akur. Bukan hanya faktor sejarah, klaim tumpang tindih sejumlah pulau di Laut China Timur telah memicu ketegangan. Pesawat tempur China…

Read More

China Kritik Rencana Jepang Modifikasi Kelas Izumo untuk Bawa F-35B

Izumo/Japan Times Rencana Jepang untuk memodifikasi kapal kelas Izumo mereka sebagai kapal induk dikritik oleh China. Beijing mengingatkan langkah tersebut dapat mendorong negara untuk mengulang sejarah militeristiknya. “Jepang tidak boleh…

Read More

Jepang Beli Pulau untuk Latihan Terbang Pilot Amerika

Pulau Mageshima Mainichi Pemerintah Jepang akan membeli sebuah pulau tak berpenghuni di barat daya Prefektur Kagoshima untuk digunakan pasukan Amerika mempraktikkan pendaratan pesawat induk, yang memungkinkan pelatihan semacam itu dipindahkan…

Read More

F-15 Jepang Mendarat Darurat di Pangkalan Udara Amerika

Sebuah jet tempur F-15 Angkatan Udara Bela Diri Jepang terpaksa melakukan pendaratan darurat di Pangkalan Udara Kadena Angkatan Udara Amerika yang berada di Prefektur Okinawa . Pendaratan darurat yang dilakukan…

Read More

Belum Bisa Yakinkan Warga, Jepang Menunda Pengiriman V-22 Osprey

Jepang memutuskan untuk menunda pengiriman tiltrotor V-22 Osprey ke bandara Saga di barat daya Jepang karena belum juga mampu meyakinkan masyarakat yang khawatir dengan keselamatan pesawat tersebut. Menteri Pertahanan Jepang…

Read More

11 Senjata Rahasia Yang Dibangun Jepang Saat Perang Dunia II

Ketika bicara Perang Dunia II, biasanya soal senjata yang digunakan sering mengacu pada Amerika dan Barat. Padahal, Jepang juga tidak kalah dalam soal ide. Jepang muncul sebagai kekuatan dunia pada…

Read More